Kunci Jawaban Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Materi Kalimat Dialog Bagian 1

- 21 Agustus 2022, 11:45 WIB
Ilustrasi - Kunci jawaban latihan soal Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Materi Bahasa Indonesia Kalimat Dialog bagian 1
Ilustrasi - Kunci jawaban latihan soal Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Materi Bahasa Indonesia Kalimat Dialog bagian 1 /Pexels / Pavel Danilyuk.

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut kunci jawaban mata pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI materi kalimat dialog bagian 1.

Artikel ini memuat kunci jawaban latihan soal Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI materi kalimat dialog bagian 1. Semoga bisa dipahami dan membantu adik-adik SD MI.

Seperti dilansir dari laman resmi Bank Soal Kemdikbud Minggu 21 Agustus 2022, berikut kunci jawaban latihan soal Bahasa Indonesia kelas 5 SD MI materi kalimat dialog bagian 1 dipandu langsung oleh Alumni Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Jember, Shofia Faridatuz Zahra S.Pd. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 77 Terbaru 2022

1. Perhatikan teks percakapan berikut!

Diki : “Eh Daf … Bagaimana hasil lomba kemarin?”

Daffa : “Sekolah kita masih juara umum, 5 emas, 4 perak, dan 3 perunggu.”

Diki : “Keren dong! Cabang apa saja yang menang?”

Daffa : “Emas dari TIKI putra putri, PAI putra, khitobah putri, dan macapat putra.”

Diki : “Trus peraknya dari cabang apa?”

Halaman:

Editor: Rika Wulandari

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x