Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 50 Asyik Mencoba Nomor 11-15, Bagaimana Mengukur Panjang?

- 21 Agustus 2022, 17:25 WIB
Kunci jawaban matematika kelas 5 asyik mencoba halaman 50 nomor 11-15, satuan panjang
Kunci jawaban matematika kelas 5 asyik mencoba halaman 50 nomor 11-15, satuan panjang /Tangkapan Layar Buku Kemdikbud Matematika Kelas 5 SD MI/Ebook Kemdikbud

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 82 Menghitung Volume Terbaru 2022

13. 1200 m = … km

Pembahasan: Apabila kita amati pada tangga satuan panjang, soal diatas adalah mengubah m ke km. Maka menggunakan cara pembagian seperti berikut. 

Jumlah tangga yang dinaiki dari m ke km adalah 3 tangga. Maka jumlah nolnya ada 3 sehingga menjadi 1/1000 atau 0,001

1.200 : 1/1000 = 1.200/1000 = 1,2

Kunci jawaban: 1,2 km

14. 1700 dam = … km

Pembahasan: Apabila kita amati pada tangga satuan panjang, soal diatas adalah mengubah dam ke km. Maka menggunakan cara pembagian seperti berikut. 

Jumlah tangga yang dinaiki dari dam ke km adalah 2 tangga. Maka jumlah nolnya ada 2 sehingga menjadi 1/100 atau 0,01

Baca Juga: Latihan Soal Ulangan Harian IPS Kelas 5 SD MI Interaksi Manusia Part 2 Dilengkapi Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: Sofia Nabila Anwar

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah