Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 2 SD Halaman 150, Tuliskan Kalimat yang Menunjukkan Persetujuan

- 23 Agustus 2022, 08:00 WIB
Artikel ini membahas tentang kunci jawaban dari soal yang ada di buku paket Tema 1 kelas 2 SD halaman 150.
Artikel ini membahas tentang kunci jawaban dari soal yang ada di buku paket Tema 1 kelas 2 SD halaman 150. /Buku paket Tema 1 SD kelas 2/Buku.kemdikbud.go.id/

Badu : “Aku juga setuju jika demikian. Aku juga bersalah karena membuang sampah ke dalam got.”

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut sesuai percakapan di atas!

1.Apakah gotong royong diperlukan di dalam masyarakat?

Jawaban : Ya, gotong royong diperlukan di masyarakat untuk meringankan pekerjaan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Ulangan PKn Materi Menghormati Perbedaan Kelas 2 SD MI Dilengkapi Pembahasan

2.Apakah terdapat kalimat penolakan pada teks percakapan di atas?

Jawaban : Ya, terdapat kalimat penolakan pada teks percakapan di atas.

3.Tuliskan kalimat yang menunjukkan penolakan tersebut!

Jawaban : Aku tidak mau, ah. Got kan kotor dan bau

4.Tuliskan kalimat yang menunjukkan persetujuan!

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah