Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 2 SD Halaman 150, Tuliskan Kalimat yang Menunjukkan Persetujuan

- 25 Agustus 2022, 16:15 WIB
Artikel ini membahas tentang kunci jawaban dari soal yang ada di buku paket Tema 1 kelas 2 SD halaman 150.
Artikel ini membahas tentang kunci jawaban dari soal yang ada di buku paket Tema 1 kelas 2 SD halaman 150. /Buku paket Tema 1 SD kelas 2/Buku.kemdikbud.go.id/

Udin : “Bagaimana jika hari Minggu kita bergotong royong membersihkan got?”

Baca Juga: Latihan Soal UAS PAS IPA Kelas 6 SD MI Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022 Bagian 7

Badu : “Membersihkan got? Aku tidak mau, ah. Got kan kotor dan bau.

Edo : “Aku kurang setuju, Din. Membersihkan got pekerjaan yang berat. Kita sebagai anakanak belum bisa melakukannya.”

Badu : “Betul, Din. Sudah biarkan saja.”

Udin : “Tapi, got yang tersumbat dapat menyebabkan banjir. Sampah akan menyumbat aliran air sehingga akan meluap ke jalan.”

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Materi Kalimat Dialog Bagian 5

Edo : “Bagaimana jika kita mengusulkan kepada Pak RT untuk mengajak seluruh warga bergotong royong? Kita bisa ikut membantu pekerjaan ringan, misalnya membuang sampah yang dikumpulkan.”

Udin : “Aku setuju, Do.”

Badu : “Aku juga setuju jika demikian. Aku juga bersalah karena membuang sampah ke dalam got.”

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah