Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 76 Uji Kompetensi Nomor 1-5 Dilengkapi Pembahasan

- 25 Agustus 2022, 17:30 WIB
Simak kunci jawaban IPA kelas 8 SMP halaman halaman 76 77 Uji Kompetensi nomor 1-5 dilengkapi pembahasan terbaru 2022.
Simak kunci jawaban IPA kelas 8 SMP halaman halaman 76 77 Uji Kompetensi nomor 1-5 dilengkapi pembahasan terbaru 2022. /Buku Tematik Kemendikbud Tema 1 Kelas 5 SD MI

RINGTIMES BANYUWANGI - Halo adik-adik. Pada artikel kali ini kita akan membahas kunci jawaban IPA kelas 8 SMP halaman halaman 76 Uji Kompetensi nomor 1 sampai 5 lengkap dengan pembahasan terbaru 2022.

Mari kita bersama-sama mempelajari kunci jawaban IPA kelas 8 SMP halaman halaman 76 Uji Kompetensi nomor 1 sampai 5 lengkap dengan pembahasan terbaru 2022 yang akan dibahas dengan cermat dan konsentrasi.

Berikut kunci jawaban IPA kelas 8 SMP halaman halaman 76 Uji Kompetensi nomor 1 sampai 5 lengkap dengan pembahasan terbaru 2022 dilansir dari laman Buku Kemdikbud berdasarkan panduan dari Alumni Pendidikan IPA UIN KHAS Jember, Sevie Safitri Rosalina, S.Pd. pada Senin, 22 Agustus 2022.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal UTS TIK Kelas 7 SMP MTs Terbaru 2022, Dilengkapi Pembahasan

Uji Kompetensi

A. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi hidung dalam proses pernapasan adalah ....

A. mengatur suhu udara yang masuk ke dalam paru-paru

B. sebagai tempat pertukaran gas oksigen dan gas karbon dioksida

C. mengatur kelembapan udara yang masuk ke dalam paru-paru

D. menyaring partikel debu atau kotoran yang masuk bersama udara

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 2 SD Halaman 150, Tuliskan Kalimat yang Menunjukkan Persetujuan

Jawab:

Pembahasan: Fungsi hidung sebagai tempat pertukaran gas oksigen dan gas karbon dioksida, sebab fungsi ini berlangsung di jaringan paru-paru yang disebut alveolus.

Sedangkan pembuluh kapiler darah yang banyak terdapat selaput lendir (mukus): pengatur suhu udara yang masuk ke dalam paru-paru

Rongga hidung sebagai mengatur kelembapan udara yang masuk ke dalam paru-paru, dan rambut hidung sebagai alat filter partikel debu atau kotoran yang masuk bersama udara.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 58 Asyik Mencoba Nomor 1, Mengubah Satuan Kecepatan

2. Struktur pada laring yang berfungsi untuk mencegah masuknya partikel makanan atau minuman ke dalam laring dan trakea adalah ....

A. silia

B. tonsil

C. epiglotis

D. pita suara

Jawab: C. epiglotis

Pembahasan: Silia berfungsi menangkap kuman yang masuk bersama udara pernapasan, sedangkan tonsil atau yang biasa disebut amandel berfungsi mencegah benda asing masuk ke paru-paru dan filter terhadap bakteri dan virus yang bisa masuk saat bernapas, dan menghasilkan sel darah putih dan antibodi untuk kekebalan tubuh.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Sunda Terbaru Kelas 6 SD MI Halaman 36 Latihan 4, Kabhinekaan Naon Wae

3. Jaringan dalam paru-paru yang berfungsi sebagai tempat pertukaran gas oksigen dan gas karbon dioksida adalah ....

A. alveolus

B. bronkiolus

C. bronkus

D. laring

Jawab: A. alveolus

Pembahasan: Bronkiolus yaitu pada ujungnya tersusun alveolus yang berbentuk seperti buah anggur.

Bronkus tersusun atas percabangan yaitu bronkus kanan dan kiri. Setiap percabangan membentuk bronkiolus.

Sementara laring adalah pangkal tenggorokan yang memiliki dua cabang berupa esofagus (saluran makanan) dan trakea (saluran pernapasan).

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Sunda Terbaru Kelas 6 SD MI Halaman 36 Latihan 4, Kabhinekaan Naon Wae

4. Struktur yang berfungsi untuk melindungi paru-paru dari gesekan saat mengembang dan mengempis adalah ....

A. pleura

B. alveolus

C. diafragma

D. lobus paru-paru

Jawab: A. pleura

Pembahasan: Diafragma adalah serat otot yang membentuk perbatasan antara rongga dada dan rongga perut. Diafragram berperan dalam proses pernapasan perut.

5. Berikut ini merupakan aktivitas yang menyebabkan terjadinya inspirasi adalah ....

A. relaksasinya otot-otot eksternal antartulang rusuk dan relaksasinya diafragma

B. relaksasinya otot-otot eksternal antartulang rusuk dan berkontraksinya diafragma

C. berkontraksinya otot-otot eksternal antartulang rusuk dan relaksasinya diafragma

D. berkontraksinya otot-otot eksternal antartulang rusuk dan berkontraksinya diafragma

Jawab: D. berkontraksinya otot-otot eksternal antartulang rusuk dan berkontraksinya diafragma

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 83 84 Nomor 6-10 Pilihan Ganda Terbaru 2022

Pembahasan: Inspirasi terjadi ketika tulang rusuk terangkat dan volume rongga dada membesar dan diikuti dengan keadaan diafragma berkontraksi dan otot antar tulang rusuk eksternal berkontraksi. 

Inspirasi disebut juga inhalasi. Inspirasi adalah pengambilan udara pernapasan. Adapun pengeluaran udara pernafasan disebut dengan ekspirasi.  

Demikian pembahasan kunci jawaban IPA kelas 8 SMP halaman halaman 76 77 Uji Kompetensi nomor 1-5 lengkap dengan pembahasan terbaru 2022.

Semoga membantu ya, adik-adik! Selamat belajar, jangan lupa banyak berlatih meskipun sudah dipelajari. 

Disclaimer: 

Artikel ini dibuat untuk membantu para siswa memahami pembelajaran serta menjawab pertanyaan secara mandiri dirumah.

Artikel ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah