Soal Ulangan Harian Matematika Materi Pecahan Kelas 4 SD Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan Bagian 1

- 27 Agustus 2022, 09:45 WIB
Ilustrasi - Mari belajar bersama latihan soal ulangan harian untuk mapel Matematika kelas 4 SD MI dengan materi pecahan, bagian 1.
Ilustrasi - Mari belajar bersama latihan soal ulangan harian untuk mapel Matematika kelas 4 SD MI dengan materi pecahan, bagian 1. /pixabay/

4. Bilangan 35% diubah menjadi pecahan desimal adalah ...

a. 0,45
b. 0,15
c. 0,35
d. 0,25

Jawaban: c. 0,35

Pembahasan : 35% = 35/100, maka bentuk desimalnya adalah 0,35.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Jawa Terbaru Kelas 4 SD MI Halaman 71, Loper Koran

5. Lambang bilangan dari enam koma nol tiga dua adalah ...

a. 6,032
b. 6,32
c. 603,2
d. 60,32

Jawaban: a. 6,032

Pembahasan: 6, 032 dibaca enam koma nol tiga dua.

Baca Juga: Keliling Segitiga, Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 SD MI Ayo Mencoba Halaman 125 126 Terbaru 2022

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah