Kunci Jawaban Latihan Soal UTS Matematika Kelas 2 SD MI, Dilengkapi Pembahasan

- 28 Agustus 2022, 13:40 WIB
Ilustrasi - Berikut ini latihan soal UTS Matematika kelas 2 SD MI yang dilengkapi dengan pembahasan.
Ilustrasi - Berikut ini latihan soal UTS Matematika kelas 2 SD MI yang dilengkapi dengan pembahasan. /Pixabay/Pixabay

7 satuan, 8 ratusan, dan 3 puluhan = 7 + 800 + 30 = 837

2. Aku bilangan ganjil. dan aku lebih kecil dari 400. Aku lebih besar dari 397. Aku adalah ....

a. 395

b. 399

c. 396

Kunci jawaban : b. 399

Baca Juga: Latihan Soal Ulangan Matematika Kelas 2 SD MI Materi Penjumlahan Bilangan Puluhan, Dilengkapi Pembahasan

Pembahasan : Bilangan ganjil dapat disimbolkan dengan n

n < 400 dan n > 397

Jadi n adalah bilangan yang berada di antara 397 dan 400, yaitu 398 dan 399. Bilangan ganjilnya adalah 399.

Halaman:

Editor: Rika Wulandari

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah