Kunci Jawaban Soal Ulangan IPS Kelas 6 SD MI Materi Provinsi di Indonesia Dilengkapi Pembahasan

- 30 Agustus 2022, 15:15 WIB
Daftar nama 37 provinsi di Indonesia terbaru, lengkap dengan ibu kota, ada 3 provinsi baru/Pixabay/GDJ
Daftar nama 37 provinsi di Indonesia terbaru, lengkap dengan ibu kota, ada 3 provinsi baru/Pixabay/GDJ /

RINGTIMES BANYUWANGI ­– Simak kunci jawaban dari soal ulangan IPS materi Provinsi di Indonesia kelas 6 SD MI yang dilengkapi pembahasan.

Artikel ini merangkum kunci jawaban dan pembahasan untuk kelas 6 SD MI IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial) guna bahan melatih kemampuan serta mengevaluasi dari soal ulangan IPS materi Provinsi di Indonesia.

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 30 Agustus 2022, berikut kunci jawaban dan pembahasan dari soal ulangan kelas IPS kelas 6 SD MI materi Provinsi di Indonesia yang dipandu oleh Alumni Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar, Silfi Eka Susanti, S.E.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal IPS Kelas 6 SD MI Disertai Pembahasan, Bagian 10

1. Pulau Jawa terdapat Provinsi berjumlah . .

a. 4 Provinsi

b. 5 Provinsi

c. 6 Provinsi

d. 7 Provinsi

Pembahasan: Pulau Jawa yang meliputi Jawa Timur, Jawa Tengah dan Jawa Barat terdapat 6 Provinsi.

Kunci jawaban: C.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal IPS Kelas 6 SD MI Disertai Pembahasan, Bagian 9

2. Apakah ibu kota dari Provinsi Sumatra Selatan . .

a. Palembang

b. Medan

c. Pekanbaru

d. Padang

Pembahasan: Ibu kota dari Provinsi Sumatra Selatan adalah Palembang.

Kunci jawaban: A.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal IPS Kelas 6 SD MI Disertai Pembahasan Bagian 8

3. Di bawah ini yang bukan merupakan Provinsi di Pulau Sulawesi adalah . .

a. Sulawesi Utara

b. Sulawesi Tenggara

c. Gorontalo

d. Sulawesi Timur

pembahasan: Pulau Sulawesi terdiri dari 6 Provinsi, namun Sulawesi Timur tidak termasuk.

Kunci jawaban: D.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal IPS Kelas 6 SD MI Disertai Pembahasan, Bagian 7

4. Apa Ibu kota dari Provinsi Kalimantan Barat . .

a. Samarinda

b. Palangkaraya

c. Pontianak

d. Manado

Pembahasan: Pontianak dikenal sebagai kota yang dilalui garis khatulistiwa, dan termasuk dalam Provinsi Kalimantan Barat.

Kunci jawaban: C.

5. Kupang adalah Ibu kota dari Provinsi . .

a. Sulawesi Selatan

b. Papua Barat

c. Nusa Tenggara Barat

d. Nusa Tenggara Timur

pembahasan: Kupang adalah kota terbesar di Pulat Timur yang merupakan ibu kota dari Provinsi Nusa Tenggara Timur.

Kunci jawaban: D.

Itulah kunci jawaban dan pembahasan soal ulangan IPS kelas 6 SD MI materi Provinsi di Indonesia.

Disclaimer:

Artikel di atas dirangkum untuk membantu adik-adik siswa kelas 6 SD MI memahami pembelajaran dan menjawab soal ulangan secara mandiri di rumah.

Artikel tersebut tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, sebab akan ada kemungkinan eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Sofia Nabila Anwar

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x