Kunci Jawaban Soal Ulangan Matematika Materi FPB dan KPK Kelas 4 SD MI Dilengkapi Pembahasan

- 31 Agustus 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi - Simak pembahasan lengkap dari soal ulangan Matematika materi FPB dan KPK untuk adik-adik siswa kelas 4 SD MI.
Ilustrasi - Simak pembahasan lengkap dari soal ulangan Matematika materi FPB dan KPK untuk adik-adik siswa kelas 4 SD MI. /pixabay/ NWimagesbySabrinaEickhoff/

RINGTIMES BANYUWANGI ­– Simak kunci jawaban dan pembahasan dari soal ulangan Matematika materi FPB dan KPK kelas 4 SD MI.

Artikel berikut ini merangkum kunci jawaban dan pembahasan untuk adik-adik siswa kelas 4 SD MI Matematika guna bahan melatih kemampuan.

Diharapkan dari adanya kunci jawaban dan pembahasan ini, dapat membantu baik dari siswa, guru maupun orang tua untuk mempelajari serta mengevaluasi dari soal ulangan Matematika materi FPB dan KPK.

Baca Juga: Kunci Jawaban dan Pembahasan Soal Ulangan PAI Kelas 4 SD MI Materi Mengenal Nabi Nuh As

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 30 Agustus 2022, berikut kunci jawaban serta pembahasan kelas 4 SD MI mata pelajaran Matematika yang dipandu oleh Alumni Pendidikan Matematika FTIK-UIN Khas Jember, Sela Dwi Utari, S.Pd.

1. Hitunglah KPK dan FPB dari 12 dan 15 . .

a. 3 dan 60

b. 5 dan 60

c. 3 dan 12

d. 5 dan 12

Pembahasan: FPB dari 12 dan 15 adalah 3, kemudian KPK dari 12 dan 15 adalah 60.

Kunci jawaban: A.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Ulangan Matematika Materi Bangun Persegi Panjang Kelas 4 SD MI Dilengkapi Pembahasan

2. KPK dari 84 dan 120 ialah . .

a. 2^2 X 3 X 5 X 7

b. 2^3 X 3 X 5 X 7

c. 2^2 X 3 X 7

d. 2^3 X 3 X 5

Pembahasan: 84 = 2 x 2 x 3 x 7 (2² x 3 x 7)

120 = 2 x 2 x 2 x 3 x 5 (2^3 x 3 x 5)

KPK = 2^3 x 3 x 5 x 7

Kunci jawaban: B.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Ulangan PAI Kelas 4 SD MI Materi Makna Sholat Dilengkapi Pembahasan

3. Hitunglah FPB dari 45 dan 100 . .

a. 5

b. 6

c. 8

d. 4

Pembahasan: 45 = 3² × 5

100 = 2² × 5²

FPB = 5

Kunci jawaban: A.

Baca Juga: Soal Ulangan Harian Matematika Materi Pecahan Kelas 4 SD Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan, Bagian 2

4. Hitunglah faktor dari 8 . .

a. 1,2,3,4

b. 1,5,6,7

c. 1,2,4,8

d. 3,3,4,6

Pembahasan: 8 = 1 x 8

8 = 2 x 4

8 = 4 x 2

8 = 8 x 1

Maka faktor dari 8 adalah 1, 2, 4, dan 8.

Kunci jawaban: C.

Baca Juga: Soal Ulangan Harian Matematika Materi Pecahan Kelas 4 SD Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan Bagian 1

5. Hitunglah KPK dari 12 dan 24 . .

a. 10

b. 15

c. 12

d. 24

Pembahasan: KPK dari 12 dan 24

= 2³ × 3

= 8 × 3

= 24

Kunci jawaban: D.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Ujian Sekolah UAS PAS Matematika Kelas 4 SD MI, Dilengkapi Pembahasan

Itulah kunci jawaban soal ulangan Matematika materi FPB dan KPK kelas 4 SD MI yang telah dilengkapi dengan pembahasan.

Disclaimer:

Artikel ini dirangkum untuk membantu adik-adik siswa kelas 4 SD MI memahami pembelajaran dan menjawab pertanyaan secara mandiri di rumah.

Artikel ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah