Latihan Soal UTS IPA Kelas 7 SMP, Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022 Bagian 4

- 31 Agustus 2022, 21:40 WIB
Latihan Soal UTS Mapel IPA Kelas 7 SMP, Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022 Bagian 4
Latihan Soal UTS Mapel IPA Kelas 7 SMP, Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022 Bagian 4 /Pixabay/

2. Pernyataan yang tidak benar tentang matahari adalah ...

a. matahari adalah benda langit terbesar di angkasa

b. matahari dikelilingi oleh planet-planet

c. matahari merupakan pusat tata surya

d. matahari memancarkan cahayanya sendiri

Jawaban: a. matahari adalah benda langit terbesar di angkasa

Baca Juga: Pemanasan Global dan Penyebabnya, Kunci Jawaban Halaman 81 82 IPA Kelas 7 SMP MTs

3. Planet mars mempunyai ciri ...

a. dikelilingi oleh cincin

b. terbesar dan mempunyai 16 satelit

Halaman:

Editor: Sofia Nabila Anwar

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah