Kunci Jawaban PKn Kelas 9 SMP Halaman 184 Uji Kompetensi Bab 6 Esai

- 5 Oktober 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi Pembahasan kunci jawaban PKN kelas 9 halaman 184 uji kompetensi bab 6 bagian Esai, lengkap terbaru 2022.
Ilustrasi Pembahasan kunci jawaban PKN kelas 9 halaman 184 uji kompetensi bab 6 bagian Esai, lengkap terbaru 2022. /Pixabay.com/lil_foot_

Jika pasal 27 ayat 3 menitikberatkan pada kemauan untuk bela negara dalam bentuk lain maka warga negara harus memiliki kesadaran untuk berbuat lebih untuk Indonesia.

Pasal 31 ayat 1 menerangkan bahwa warga negara dijamin untuk memperoleh pendidikan yang layak dan tidak boleh adanya diskriminasi karena setiap warga negara berhak sukses melalui dunia pendidikan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 217 Ayo Kita Berlatih 8.3 Nomor 6 Esai

3. Bagaimana perbedaan peran TNI dan Polri menurut TAP MPR Nomor VII/MPR/2000?

Pembahasan :

Perbedaan peran TNI dan Polri menurut Tap MPR nomor VII/MPR/2000 adalah :

- Peran TNI :

1. Merupakan alat negara yang berperan sebagai alat pertahanan negara kesatuan republic Indonesia

2. Sebagai alat pertahanan negara, bertugas pokok menegakkan kedaulatan negara, keutuhan wilayah NKRI yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945, serta melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah Indonesia dari ancaman dan gangguan terhadap keutuhan bangsa dan negara

3. TNI melaksanakan tugas negara dalam penyelenggaraan wajib militer bagi warga negara yang diatur dengan UU.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x