Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP Halaman 17 Ayo Kita Berlatih 1.2 bab 1

- 14 Oktober 2022, 12:30 WIB
Pembahasan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 17 Ayo Kita Berlatih 1.2 bab 1 tentang pola bilangan pada semester 1.
Pembahasan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 17 Ayo Kita Berlatih 1.2 bab 1 tentang pola bilangan pada semester 1. /unsplash.com

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak kunci jawaban Matematika Kelas 8 Ayo Kita Berlatih 1.2 Halaman 17 bab 1 berikut ini.

Halo adik - adik pada artikel ini akan dibahas tentang soal dan kunci jawaban matematika kelas 8 ayo kita berlatih halaman 17 bab 1 pola bilangan semester 1.

Semoga dengan Artikel ini dapat membantu adik - adik dalam menyelesaikan tentang pola bilangan soal matematika kelas 8 ayo berlatih 1.2.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP Halaman 64 Ayo Kita Berlatih 2.3 Koordinat Kartesius

Untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah kunci jawaban matematika kelas 8 ayo berlatih 1.2 halaman 17 dipandu oleh Sela Dwi Utari, S. Pd., Alumni Pendidikan Matematika, FTIK UIN Khas Jember:

Ayo Kita Berlatih 1.2 Halaman 17 Semester 1

1. Berapa banyak ubin warna putih, ketika ubin warna biru sebanyak 400 ubin

Kunci jawaban:

Perhatikan pola atau gambar pertama
Jumlah seluruh persegi 3 x 3 = 9
Jumlah yang berwarna biru 1 x 1 = 1
Jumlah yang berwarna putih 9 - 1 = 8

Gambar kedua
Jumlah seluruh persegi 4 x 4 = 16
Jumlah yang berwarna biru 2 x 2 = 4
Jumlah yang berwarna putih 16 - 4 = 12

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 66-70 Uji Kompetensi 2 Koordinat Kartesius

Gambar ketiga
Jumlah seluruh persegi 5 x 5 = 25
Jumlah yang berwarna biru 3 x 3 = 9
Jumlah yang berwarna putih 25 - 9 = 16
Perhatikan pola bilangan untuk persegi warna biru

1 = 1 x 1 = 1²
4 = 2 x 2 = 2²
9 = 3 x 3 = 3²

Dari situ dapat disimpul pola untuk yang berwarna biru = n²

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah