Pembahasan Soal UAS UKK PAS Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Semester 2, Lengkap Dengan Kunci Jawaban Bagian 1

- 28 November 2022, 20:00 WIB
Berikut pembahasan contoh soal UAS UKK PAS Bahasa Indonesia kelas 5 SD MI semester 2, lengkap dengan kunci jawaban bagian 1, pilihan ganda.
Berikut pembahasan contoh soal UAS UKK PAS Bahasa Indonesia kelas 5 SD MI semester 2, lengkap dengan kunci jawaban bagian 1, pilihan ganda. /unsplash.com

Baca Juga: Inilah Contoh Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 6 SD MI Terbaru 2022, Disertai dengan Pembahasan

2 . Berikut ini yang bukan dari salah satu contoh media elektronik yaitu ...

A . Radio
B . Koran
C . Ponsel
D . Televisi

Jawaban: B. Koran

Pembahasan: Yang merupakan contoh media elektronik adalah radio, televisi, dan ponsel. Jadi, koran bukan media elektronik melainkan media cetak.

Baca Juga: Laitan Soal PTS PJOK Kelas 5 SD Semester 2 Terlengkap Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasannya

3 . Surat undangan tidak resmi dituliskan oleh ...

A . Lembaga sekolah
B . Perseorangan
C . Perseroan
D . Perusahaan

Jawaban: B. Perseorangan

Pembahasan: Surat undangan tidak resmi dituliskan oleh perseorangan.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah