Pembahasan Soal UAS UKK PAS PAI Kelas 4 SD MI Semester 2, Disertai Dengan Kunci Jawaban Bagian Essay

- 30 November 2022, 16:00 WIB
Berikut Pembahasan soal UAS UKK PAS PAI kelas 4 SD MI semester 2, Disertai dengan kunci jawaban terbaru, bagian essay.
Berikut Pembahasan soal UAS UKK PAS PAI kelas 4 SD MI semester 2, Disertai dengan kunci jawaban terbaru, bagian essay. /Pixabay/photo/sasint

4 . Sebutkan dan jelaskan 2 perilaku terpuji yang kamu ketahui!

Jawaban: Hemat : Hemat merupakan kegiatan atau menggunakan sesuatu yang sesuai dengan kebutuhan, tidak pelit dan tidak boros.

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah US IPA Kelas 6 SD MI, Disertai dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan

Pantang menyerah: Pantang menyerah merupakan tidak cepat berputus asa, sikap pantang menyerah adalah cerminan dari kesabaran.

5 . Sebutkan apa saja manfaat dari gemar membaca?

Jawaban: Menambah ilmu pengetahuan dan informasi

Menjadikan diri kita pintar

Mendapatkan ide lebih banyak.

Baca Juga: Pembahasan Soal UTS PKN Kelas 5 SD Semester 2 dan Kunci Jawaban, Full Prediksi Terbaru

Demikian pembahasan Soal UAS UKK PAS PAI Kelas 4 SD MI Semester 2, Disertai Dengan Kunci Jawaban Bagian Essay.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x