Pembahasan Latihan Soal UAS PAS PAI Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum 2013, Bagian 3

- 30 November 2022, 21:15 WIB
Berikut pembahasan latihan soal Ulangan akhir semester PAI kelas 4 SD semester 1, bagian 3 pilihan ganda dilengkapi kunci jawaban.
Berikut pembahasan latihan soal Ulangan akhir semester PAI kelas 4 SD semester 1, bagian 3 pilihan ganda dilengkapi kunci jawaban. /unsplash.com

RINGTIMES BANYUWANGI - Berikut ini adalah materi yang membahas Latihan Soal UAS PAS PAI Kelas 4 SD Semester 1.

Halo adik - adik pada artikel ini aksn dipaparkan pembahasan mengenai materi PAI atau Pendidikan Agama Islam Semester 1.

Semoga dengan pembahasan artikel ini dapat dijadikan referensi belajar adik - adik sehingga bisa menjawab pertanyaan bapak / ibu di sekolah dan mendapatkan nilai yang maksimal.

Baca Juga: Pembahasan Soal UAS UKK PAS PAI Kelas 4 SD MI Semester 2, Disertai Dengan Kunci Jawaban Bagian 1

Untuk lebih jelasnya, berikut latihan soal UAS PAS PAI Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum 2013, Sebagaimana dilansir dari kanal Youtube Nazhar Farizhi pada 18 November 2021 : 

Kunci Jawaban Latihan Soal UAS PAS PAI Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum 2013

1. Surat Al-Falaq terdiri dari ... ayat

A. 5

B. 6

C. 3

D. 4

Jawaban: A. 5

Baca Juga: Pembahasan Soal UAS UKK PAS PAI Kelas 4 SD MI Semester 2, Beserta Kunci Jawaban Bagian 2

2. Surat Al-Falaq mengandung perintah Allah SWT, agar manusia...

A. Menuaikan ibadah haji

B. Melaksanakan Salat

C. Berlindung dari kejahatan

D. Membayar zakat

Jawaban: C. Berlindung dari kejahatan

3. Memohon perlindungan kepada Allah SWT, kita dapat melakukannya dengan cara...

A. Bersedekah

B. Zakat

C. Membayar kifarat

D. Berdoa

Jawaban: D. Berdoa

Baca Juga: Inilah Contoh Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 6 SD MI Terbaru 2022, Disertai dengan Pembahasan

4. Isi kandungan surat Al-Fala ayat ke 4 adalah kita meminta agar dijauhkan dari kejahatan...

A. Pencuri

B. Penyihir

C. Hewan

D. Raja yang jahat

Jawaban: B. Penyihir

5. Semua yang diciptkana oleh Allah SWT disebut dengan...

A. Dunia

B. Khaliq

C. Alam

Baca Juga: Pembahasan Soal UAS UKK PAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD MI Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban Bagian 1

D. Makhluk

Jawaban: D. Makhluk

6. Setelah membasuh tangan hingga siku, tata cara wudhu selanjutnya yaitu..

A. Membasuh muka

B. Mengusap kepala

C. Mencuci kaki

D. Membasuh telinga

Jawaban: B. Mengusap kepala

Baca Juga: Pembahasan Latihan Soal UAS PAS PJOK  Kelas 6 SD Semester 1, Bagian 1

7. Dalam bertayamum, anggota tubuh yang dibersihkan adalah...

A. Wajah dan telinga

B. Wajah dan kaki

C. Wajah dan tangan

D. Tangan dan kaki

Jawaban: C. Wajah dan tangan

8. Sikap Nabi Ayub a.s ketika diuji oleh Allah SWT yaitu...

A. Bersabar

Baca Juga: Soal UAS UKK PAS IPA Kelas 4 SD MI Semester 2, Beserta Dengan Kunci Jawaban Bagian 2

B. Putus asa

C. Sombong

D. Marah-marah

Jawaban: A. Bersabar

9. Berikut ini ujian yang diterima oleh Nabi Ayyub a.s, kecuali...

A. Menderita penyakit kulit

B. Jatuh miskin

C. Anaknya meninggal

D. Diancam raja kejam

Jawaban: D. Diancam rajam kejam

Baca Juga: Inilah Bocoran Soal PAS PJOK Kelas 6 SD Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban

10. Salah satu mukjizat Nabi Musa a.s yaitu...

A. Kapal besar

B. Menghidupkan orang mati

C. Air bisa menyembuhkan penyakit

D. Tongkat beruah menjadi ular

Jawaban: D. Tongkat beruah menjadi ular

Demikian pembahasan Kunci Jawaban Latihan Soal UAS PAS PAI Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum 2013 Bagian 3. 

Baca Juga: Pembahasan Soal UTS PJOK Kelas 6 SD Semester 2 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban, Terlengkap

Disclaimer:

1.Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik memahami pembelajaran serta menjawab pertanyaan secara mandiri di rumah.

2.Artikel ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah