Pembahasan Latihan Soal UAS PAS PJOK  Kelas 6 SD Semester 1, Bagian 3

- 9 Desember 2022, 22:45 WIB
Berikut pembahasan latihan soal Ulangan akhir semester PJOK Kelas 6 SD Semester 1, Bagian 3 Uraian lengkap dengan kunci jawaban.
Berikut pembahasan latihan soal Ulangan akhir semester PJOK Kelas 6 SD Semester 1, Bagian 3 Uraian lengkap dengan kunci jawaban. /pixabay/JeppeSmedNielsen

Jawaban: Melempar dan menembak bola, menangkap bola, dan memantukan atau menggiring bola

 Baca Juga: Pembahasan Latihan Soal UAS PAS PAI Kelas 6 SD Semester 1

3. 

Kunci Jawaban Latihan Soal UAS PAS PJOK  Kelas 6 SD Semester 1, Bagian 3
Kunci Jawaban Latihan Soal UAS PAS PJOK Kelas 6 SD Semester 1, Bagian 3 Tangkapan Layar Youtube/Mashindra Prisma Saputra

Gambar olahraga diatas menunjukkan permainan...

Jawaban: Bola basket

4. Ani dan temannya bermain kasti. Ani melakukan pukulan ke arah temannya. Pernyataan ini menunjukkan gerakan dasar...

Jawaban: Manipulatif

5. 

Kunci Jawaban Latihan Soal UAS PAS PJOK  Kelas 6 SD Semester 1, Bagian 3
Kunci Jawaban Latihan Soal UAS PAS PJOK Kelas 6 SD Semester 1, Bagian 3 Tangkapan Layar Youtube/Mashindra Prisma Saputra

Gambar diatas pada permainan bola voli menunjukkan gerak variasi..

Jawaban: Melambungkan dan memukul bola

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x