Pembahasan Contoh Soal PTS UTS Matematika Kelas 4 SD Materi Pecahan, Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan

- 11 Desember 2022, 22:00 WIB
Berikut soal PTS UTS Matematika kelas 4 SD MI beserta kunci jawaban dan pembahasan sebagai  referensi belajar di rumah.
Berikut soal PTS UTS Matematika kelas 4 SD MI beserta kunci jawaban dan pembahasan sebagai referensi belajar di rumah. /unsplash.com

RINGTIMES BANYUWANGI - Berikut soal PTS UTS Matematika kelas 4 SD MI materi Pecahan, lengkap dengan kunci jawaban dan pembahasan

Halo adik-adik pada artikel ini akan dipaparkan pembahasan mengenai contoh soal kelas 4 SD yang bisa digunakan sebagai evaluasi belajar Matematika materi Pecahan sebelum menghadapi Penilaian Tengah Semester (PTS) atau Ulangan Tengah Semester (UTS). 

Semoga dengan pembahasan artikel ini dapat dijadikan referensi belajar adik - adik sehingga bisa menjawab pertanyaan bapak / ibu di sekolah dan mendapatkan nilai yang maksimal.

Baca Juga: Pembahasan Matematika Kelas 7 SMP Ayo Kita Berlatih 6.1 Halaman 75 Nomor 1-5 Lengkap Terbaru

Adapun artikel ini dikutip dari Bank Soal Kemdikbud yang dipandu oleh Alumni PGSD Universitas Terbuka, Diana Zulfani, S. Pd. Untuk lebih jelasnya, berikut contoh soal PTS UTS Matematika kelas 4 SD MI materi Pecahan yang telah dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasan.

1.Sebuah tali memiliki panjang 10 meter. Lalu dipotong menjadi potongan sepanjang 5 meter. Nilai pecahan yang menunjukkan potongan tali tersebut adalah ....

a.1/4

b.1/2

c.2/5

d.⅛

Jawaban: b.1/2

Baca Juga: Pembahasan Latihan Soal UAS PAS PJOK  Kelas 6 SD Semester 1, Bagian 2

Pembahasan: Nilai pecahan potongan tali tersebut menjadi 5/10 dan disederhanakan menjadi 1/2.

2.Bilangan pecahan 1/2 dibaca ....

a.Satu per empat

b.Dua per satu

c.Seperempat

d.Setengah

Jawaban: d.Setengah

Pembahasan: 1/2 bisa dibaca satu per dua atau setengah.

Baca Juga: Pembahasan Soal dan Kunci Jawaban PAS UAS Matematika Kelas 4 SD Semester 1 Part 1

3.Lambang dari bilangan seperempat adalah ....

a.2/4

b.1/8

c.1/4

d.½

Jawaban: c.1/4

Pembahasan: Lambang bilangan dari seperempat adalah ¼.

4.Jika bilangan 35% diubah menjadi pecahan desimal adalah ....

a.0,15

b.0,45

c.0,35

d.0,25

Jawaban: c.0,35

Pembahasan: Bilangan 35% terlebih dahulu diubah menjadi 35/100 kemudian diubah lagi menjadi 0,35.

Baca Juga: Pembahasan UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD Tema 4 Berbagai Pekerjaan Semester 1

5.Lambang bilangan dari enam koma nol tiga dua adalah ....

a.6,32

b.6,032

c.603,2

d.60,32

Jawaban: b.6,032

Pembahasan: Lambang bilangan dari enam koma nol tiga dua adalah 6,032.

6.Nilai pembilang dari pecahan 6/15 adalah ....

a.6/15

b.6

c.15

d.6/12

Jawaban: b.6

Pembahasan: Nilai pembilang dari pecahan 6/15 adalah 6.

Baca Juga: Pembahasan Latihan Soal UAS PAS PJOK Kelas 6 SD Semester 1 Kurikulum 2013, Bagian 1

7.Lambang bilangan dari tujuh lima per tujuh adalah ....

a.7/75

b.75/3

c.7/25

d.75/7

Jawaban: d.75/7

Pembahasan: Lambang bilangan dari tujuh lima per tujuh adalah 75/7.

8.Bentuk pecahan sederhana dari 9/15 adalah ....

a.1/4

b.3/4

c.1/2

d.⅗

Jawaban: d.⅗

Pembahasan: Bentuk pecahan sederhana dari 9/15 adalah ⅗.

Baca Juga: Pembahasan Soal UAS UKK PAS PAI Kelas 5 SD MI Semester 2, Disertai Kunci Jawaban Terbaru Part 3

9.Berikut merupakan pecahan yang senilai dengan 6/12, kecuali ....

a.3/6

b.2/4

c.1/2

d.⅛

Jawaban: d.⅛

Pembahasan: Bentuk sederhana dari pecahan 6/12 adalah 1/2, 2/4, 3/6. Jadi 1/8 bukan merupakan bentuk sederhana dari pecahan 6/12.

10.Pecahan 6/9 dapat disederhanakan menjadi ....

a.3/6

b.2/3

c.1/3

d.¼

Jawaban: b.2/3

Pembahasan: Bentuk pecahan sederhana dari 6/9 adalah 2/3

Baca Juga: Soal UAS UKK PAS PAI Kelas 5 SD MI Semester 2, Disertai Kunci Jawaban Terbaru Part 2

11.Pecahan 4/12 senilai dengan ....

a.3/4

b.4/3

c.1/4

d.⅓

Jawaban: d.⅓

Pembahasan: Bentuk sederhana dari pecahan 4/12 adalah ⅓.

12.Bentuk pecahan desimal dari 2/8 adalah ....

a.0,35

b.1,25

c.0.025

d.0,25

Jawaban: d.0,25

Pembahasan: Bentuk pecahan desimal dari 2/8 adalah 0,25.

Baca Juga: Pembahasan Latihan Soal UAS PAS PAI Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum 2013, Bagian 3

13.Bentuk sederhana dari pecahan 36/24 adalah ....

a.2/3

b.3/2

c.3/6

d.⅗

Jawaban: b.3/2

Pembahasan: Bentuk sederhana dari pecahan 36/24 adalah 3/2.

14.Bentuk sederhana dari pecahan 8/12 adalah ....

a.1/3

b.3/2

c.2/5

d.⅔

Jawaban: d.⅔

Pembahasan: Bentuk sederhana dari pecahan 8/12 adalah ⅔.

Baca Juga: Pembahasan Latihan Soal UAS PAS IPS Kelas 6 SD Semester 1 Kurikulum 2013, Bagian 1

15.Bentuk pecahan desimal dari 3/4 adalah ....

a.0,75

b.0,35

c.0,45

d.0,65

Jawaban: a.0,75

Pembahasan: Bentuk pecahan desimal dari 3/4 adalah 0,75.

16.Bentuk pecahan desimal dari 3/5 adalah ....

a.0,8

b.0,5

c.0,6

d.0,7

Jawaban: c.0,6

Pembahasan: Bentuk pecahan desimal dari 3/5 adalah 0,6.

Baca Juga: Pembahasan Buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 54, Menghitung Faktor dari Bilangan-bilangan

17.Bentuk sederhana dari pecahan 12/36 adalah ....

a.1/2

b.1/3

c.1/4

d.⅔

Jawaban: b.1/3

Pembahasan: Bentuk sederhana dari 12/36 adalah ⅓.

Demikian contoh soal PTS UTS Matematika materi Pecahan kelas 4 SD MI yang telah dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasan.

Baca Juga: Pembahasan Buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 55, Menghitung Kelipatan dari Bilangan-bilangan

Disclaimer:

1.Artikel ini dibuat untuk membantu adik-adik memahami pembelajaran serta menjawab pertanyaan secara mandiri di rumah.

2.Artikel ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah