Pembahasan Prediksi Soal PAS UAS IPA Kelas 4 SD Semester 1 Beserta Kunci Jawabannya

- 12 Desember 2022, 21:35 WIB
Berikut pembahasan prediksi soal PAS UAS IPA kelas 4 SD semester 1, beserta kunci jawabannya. Bisa dijadikan referensi belajar.
Berikut pembahasan prediksi soal PAS UAS IPA kelas 4 SD semester 1, beserta kunci jawabannya. Bisa dijadikan referensi belajar. /unsplash.com

RINGTIMES BANYUWANGI - Berikut prediksi soal PAS UAS IPA kelas 4 SD semester 1 beserta kunci jawabannya.

Halo adik - adik pada artikel ini akan dipaparkan pembahasan Prediksi soal PAS UAS IPA kelas 4 SD semester 1 beserta kunci jawabannya.

Semoga dengan pembahasan artikel ini dapat dijadikan referensi belajar adik - adik sehingga bisa menjawab pertanyaan bapak / ibu di sekolah dan mendapatkan nilai yang maksimal.

Baca Juga: Pembahasan Soal dan Kunci Jawaban PAT UKK IPA Kelas 4 SD MI Semester 2 Pilihan Ganda Part 1

Adapun artikel ini di kutip dari dari buku Ilmu Pengetahuan Alam sesuai dengan Kurikulum 2013 yang dipandu oleh Alumni PGSD Universitas Terbuka, Diana Zulfani, S.Pd. Untuk lebih jelasnya, berikut prediksi soal PAS UAS IPA kelas 4 SD semester 1.

Sebelum melihat kunci jawabannya, cobalah untuk mengerjakan soal dengan kemampuan sendiri terlebih dahulu. Selamat belajar!

1. Contoh sikap menjaga sumber daya alam yaitu...
a. membuka lahan untuk pemukiman
b. melakukan tebang pilih tanaman
c. membuang limbah ke sungai
d. membuang sampah sembarangan

Jawaban: b. melakukan tebang pilih tanaman

2. Fungsi hutan bakau bagi lingkungan adalah...
a. melindungi pantai dari abrasi
b. tempat menampung air hujan
c. tempat budidaya ikan patin
d. mengurangi hujan di pantai

Jawaban: a. melindungi pantai dari abrasi

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x