Prediksi Soal Ulangan IPS Kelas 5 SD Lengkap Dengan Kunci Jawaban

- 17 Desember 2022, 10:00 WIB
Berikut Pembahasan soal-soal latihan IPS kelas 5 SD dilengkapi dengan kunci jawaban sebagai referensi belajar di rumah.
Berikut Pembahasan soal-soal latihan IPS kelas 5 SD dilengkapi dengan kunci jawaban sebagai referensi belajar di rumah. /unsplash.com

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut adalah  soal-soal latihan IPS kelas 5 SD yang dilengkapi dengan kunci jawaban yang terbaru.

Halo adik - adik pada artikel ini akan dipaparkan pembahasan soal-soal latihan yang dilengkapi kunci jawaban untuk mempersiapkan diri menghadapi ujian mendatang.

Semoga dengan pembahasan artikel ini dapat dijadikan referensi belajar adik - adik sehingga bisa menjawab pertanyaan bapak / ibu di sekolah dan mendapatkan nilai yang maksimal.

Baca Juga: Pembahasan IPS Kelas 5 SD MI Halaman 31 Remedial, Sejarah Perjuangan Kemerdekaan Bangsa Indonesia

Adapun artikel ini dilansir dari laman resmi banksoal Kemdikbud yang dipandu Alumni PGSD Universitas Terbuka, Diana Zulfani, S.Pd. Untuk lebih jelasnya, berikut latihan soal kelas 5 SD : 

1.Indonesia terdiri dari …..
a. banyak suku
b. dua suku
c. sedikit suku
d. satu suku
Jawaban : A

2.Perbedaan suku-suku bangsa di Indonesia yang beragam dipengaruhi oleh …..
a. Banyaknya gunung di Indonesia
b. Perbedaan kondisi di lingkungan yang ditempati
c. Persamaan lingkungan pulau yang ditempati
d. Perbedaan jenis iklim antar pulau di Indonesia
Jawaban : B

3.Suku Asmat, Bintuni, dan Sentani berasal dari pulau .....
a. Sumatra
b. Papua
c. Kalimantan
d. Jawa
Jawaban : B

Baca Juga: Inilah Soal UTS PTS IPS Kelas 4 SD MI Beserta Kunci Jawaban Semester 2 Kurikulum 2013 Full Pembahasan

4.Berikut adalah suku-suku yang berada di pulau Jawa, kecuali .....
a. Tenger
b. Toraja
c. Jawa
d. Sunda
Jawaban : B

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x