Cara Mengatasi Tanaman Hias Aglonema Dewasa yang Tidak Dapat Beranak, Segera Ganti Pot

19 Januari 2022, 21:33 WIB
Tanaman hias aglonema dewasa tidak dapat beranak biasanya terdapat permasalahan yang terjadi pada akarnya sehingga perlu diganti pot. /Tangkapan Layar YouTube/JORA NURSERY/

RINGTIMES BANYUWANGI – Tanaman hias aglonema merupakan idaman bagi para pecinta tanaman yang memiliki hobi merawat tanaman hias.

Pecinta tanaman hias sering merasa atau menganggap tanaman hiasnya sebagai anaknya sendiri.

Terutama tanaman hias yang sedang diidam-idamkan oleh banyak orang seperti tanaman hias aglonema.

Baca Juga: 3 Kesalahan Merawat Tanaman Hias Aglonema Anakan, Terlalu Sering Membongkar Salah Satunya

Tanaman hias aglonema merupakan tanaman hias yang wajib dimiliki oleh para pecinta tanaman hias.

Banyak sekali tanaman hias yang sering menjadi tren di kalangan pecinta tanaman hias, namun tanaman hias aglonema tetap eksis hingga saat ini.

Keindahan tanaman hias aglonema terpancar dari daunnya yang memiliki banyak warna serta corak unik berbeda dari tanaman hias lainnya.

Baca Juga: 4 Pupuk Alami untuk Tanaman Hias Aglonema, Sangat Mudah dan Bahannya Mudah Didapat

Sehingga tanaman hias aglonema menjadi idaman bagi para pecinta tanaman hias dengan keindahan tersebut.

Selain keindahan daunnya yang menjadi daya tarik, harga dari tanaman hias aglonema cukup menggiurkan berkisar Rp100 ribu per batang.

Sehingga banyak sekali para pecinta tanaman hias aglonema berusaha membudidayakan anakannya.

Baca Juga: 4 Fakta Tanaman Hias Aglonema, Paling Populer dan Jadi Primadona

Cara pembudidayaannya terbilang cukup mudah karena hanya merawat tanaman hias aglonema dewasa agar memiliki banyak anak.

Namun seringkali pembudidayaan tanaman hias aglonema menjadi hal yang susah karena salah perawatan.

Salah satu kesalahannya adalah tanaman hias aglonema dewasa yang tidak berganti pot media tanam.

Dilansir dari kanal Youtube Semi Aglao pada 19 Januari 2022, berikut masalah tanaman hias aglonema dewasa tidak dapat beranak.

Baca Juga: 3 Kesalahan Merawat Tanaman Hias Aglonema Anakan, Terlalu Sering Membongkar Salah Satunya

Tanaman hias aglonema harus diberi perawatan seperti tanaman hias lainnya dengan cara disiram, dipupuk, dan ditempatkan di tempat sejuk.

Dengan perawatan yang tepat, tanaman hias aglonema akan lebih cepat bertumbuh dan beranak lebih banyak.

Penyiraman tanaman hias aglonema dapat dilakukan dua sampai tiga hari sekali secara rutin agar tidak terdehidrasi.

Baca Juga: 4 Pupuk Alami untuk Tanaman Hias Aglonema, Sangat Mudah dan Bahannya Mudah Didapat

Selain itu perlu diperhatikan waktu penyiramannya agar tidak menjadi kesalahan yang dapat membuat aglonema gagal tumbuh.

Pemupukan juga dilakukan untuk merawat tanaman hias aglonema agar dapat beranak banyak, dengan cara sebulan sekali.

Penempatan aglonema juga menjadi hal yang penting karena tanaman hias aglonema perlu tempat sejuk agar tidak terdehidrasi.

Setelah melakukan perawatan tersebut, terkadang tanaman hias aglonema tetap tidak dapat tumbuh dan beranak banyak.

Baca Juga: 4 Fakta Tanaman Hias Aglonema, Paling Populer dan Jadi Primadona

Permasalahan tersebut dapat diselesaikan dengan cara mudah yaitu hanya mengganti pot media tanam.

Penggantian pot media tanam perlu dilakukan saat aglonema sudah tumbuh dewasa karena akarnya yang mengembang memenuhi pot.

Akar dari tanaman hias aglonema yang sudah dewasa perlu tempat lebih besar lagi agar  dapat tetap berkembang karena akar butuh sirkulasi udara.

Sehingga penggantian pot media tanam dapat menjadi kunci agar tanaman hias aglonema dapat beranak lebih banyak.***

Editor: Suci Arin Annisa

Tags

Terkini

Terpopuler