Gagal Perkasa Malah Jadi Loyo, 5 Minuman Ini Sebaiknya Dihindari Sebelum Berhubungan Seks

- 3 Desember 2020, 17:00 WIB
Beberapa jenis minuman dapat menurunkan libido dan gairah seksual yang juga berpengaruh terhadap kualitas sperma pria.*
Beberapa jenis minuman dapat menurunkan libido dan gairah seksual yang juga berpengaruh terhadap kualitas sperma pria.* /PIXABAY/Pixabay


RINGTIMES BANYUWANGI - Makanan, minuman, dan seks memiliki sejarah yang panjang dan rumit.

Selama bertahun-tahun kita telah mendengar bahwa apa yang kita makan dapat memiliki efek seksual yang bekerja pada tingkat psikosomatis dan fisiologis.

Didukung sebagian oleh kepercayaan mitologis dan sebagian oleh sains aktual, beberapa jenis makanan dan minumn dapat meningkatkan gairah seksual.

Baca Juga: 3 Ramuan Tradisional Oles Tingkatkan Stamina dan Bikin Betah di Ranjang

Tetapi apakah Anda pernah mempertimbangkan bahwa ada juga beberapa makanan yang dapat memperlambat dorongan seks Anda hingga hampir berhenti?

Faktanya, beberapa jenis minuman juga dapat menurunkan libido yang buat pria jadi loyo dan gagal perkasa di ranjang.

Libido ditentukan oleh sejumlah faktor yang meliputi pengaruh sosiologis, psikologis, dan hormonal.

Baca Juga: Bukan Hanya Istri, Suami Juga Wajib Memuaskan Istrinya di Ranjang

Dikutip Ringtimesbanyuwangi.com dari situs insider.com, berikut adalah beberapa jenis minuman yang sebaiknya dihindari, terlebih sebelum berhubungan seks karena dapat menurunkan stamina dan libido pria maupun wanita.

1. Alkohol

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Insider


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x