Waspada, 3 Kebiasaan Tak Terduga Bikin Sakit Batu Ginjal, Salah Satunya Berlebih Konsumsi Kalsium

- 8 Desember 2020, 21:00 WIB
Ilustrasi Susu
Ilustrasi Susu /Alexas Fotos/PEXELS

RINGTIMES BANYUWANGI – Kesehatan merupakan hal penting yang harus dijaga manusia sejak dini. Memastikan tubuh sehat akan berdampak pada kelangsungan hidup jangka panjang.

Tak hanya bisa dijaga melalui berolahraga atau beraktivits fisik, memastikan diri memiliki pola makan sehat juga akan berdampak besar bagi tubuh.

Pola makan sehat bisa dilakukan melalui pemilahan makanan yang diasup agar membuat tubuh terjaga nutrisi dan gizinya.

Baca Juga: Tanggal Gajian Tiba, Shopee Gajian Sale Punya Promo Spesial buat Kamu!

Pola makan serta kebiasaan sehat bisa mendorong terjaminnya kesehatan di masa mendatang agar terhindar dari risiko terkena berbagai penyakit.

Yang perlu dicatat adalah, bahwa risiko penyakit bisa menyerang manusia tanpa kenal usia. Maka memastikan pola hidup sehat sejak dini menjadi hal yang tak boleh disepelekan.

Salah satunya adalah penyakit batu ginjal yang bisa menyerang golongan usia manapun. Penyakit batu ginjal bisa terjadi karena berbagai faktor.

Namun, salah satu faktor terbesarnya adalah konsumsi jenis makanan yang mengandung natrium dan kalsium tinggi sehingga menyebabkan ketidakmampuan organ ginjal membuat zat-zat berlebih tersebut.

Baca Juga: 3 Golongan Daging Tertinggi Purin, Bikin Asam Urat Kumat dan Wajib Dihindari Penderita Asam Urat

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Times Now News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah