5 Tanda Orang Cerdas yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Suka Berbicara Sendiri

- 30 Desember 2020, 12:45 WIB
Tanda Orang Cerdas yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Suka Berbicara Sendiri
Tanda Orang Cerdas yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Suka Berbicara Sendiri /Pexels/

Hal ini ditunjukkan oleh penelitian dari psikolog Paloma Mari-Beffa dan Alexander Kirkham dari Universitas Bangir, bahwa berbicara sendiri bisa membantu mengendalikan diri, yang mana merupakan tanda kecerdasan.

2. Ruangan berantakan

Jika ruang kerja dan lingkunganmu selalu berantakan, pasti banyak orang yang menuduhmu malas dan kurang produktif.

Baca Juga: 5 Tanda Kecerdasan Asli yang Tidak Dapat Dipalsukan, Anda Punya Salah Satunya?

Faktanya, hal ini merupakan tanda orang cerdas yang jarang diketahui. Dalam sebuah studi, ditemukan jika meja kerja yang berantakan menjadi pemicu pemikiran kreatif dan merangsang ide-ide baru.

Jadi, jika kamar dan meja kerjamu berantakan, bisa menjadi tanda bahwa kamu adalah orang yang cerdas.

Lingkungan yang berantakan, ternyata bisa membantu untuk menemukan ide-ide baru, dan memicu kreatifitas yang luar biasa.

3. Menyukai kucing

Ternyata, menjadikan kucing sebagai hewan peliharaan menyimpan rahasia kepribadian tersendiri. Penelitian menunjukkan, pemilik kucing lebih kreatif karena suka membaca buku, menulis, dan berkebun.

Baca Juga: 5 Zodiak yang Miliki IQ di Atas Rata-rata, Inilah Kehebatan Mereka

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x