5 Kebiasaan Sehari-hari Penyebab Stroke, Salah Satunya Merokok

- 3 Januari 2021, 08:00 WIB
Merokok termasuk kebiasaan sehari-hari yang bisa menjadi penyebab penyakit stroke
Merokok termasuk kebiasaan sehari-hari yang bisa menjadi penyebab penyakit stroke /Unsplash/Julia Engel

RINGTIMES BANYUWANGI – Stroke merupakan salah satu penyakit yang bisa menyebabkan kematian bagi penderitanya. Pada dasarnya, terdapat beberapa kebiasaan sehari-hari yang bisa menjadi penyebab stroke.

Umumnya, stroke terjadi karena adanya pembuluh darah yang pecah, sehingga menyebabkan terjadinya pendarahan.

Selain itu, stroke juga bisa disebabkan karena suatu hal yang menghalangi atau menghambat jalannya asupan darah dan oksigen ke otak.

Baca Juga: Besok! Stray Kids dan GOT7 Meriahkan Perayaan Ulang Tahun Shopee di TV Show Shopee 12.12 Birthday

Gejala penyakit stroke yang biasanya terjadi pada sebagian orang, meliputi kelumpuhan, kesulitan berbicara atau memahami perkataan, bingung, ucapan tidak jelas, penglihatan mata terganggu, kesulitan berjalan, kehilangan keseimbangan, pusing, rasa sakit kepala mendadak.

Jika penyakit stroke tidak segera diobati atau mendapatkan perawatan yang tepat, bisa menjadi penyebab terjadinya kerusakan otak permanen yang bisa menyebabkan disabilitas, bahkan bisa mengakibatkan kematian.

Oleh karena itu, sebaiknya Anda melakukan pencegahan dini agar tidak terkena penyakit stroke.

Baca Juga: Tanda Asam Urat Menyerang Usia Remaja, Segera Waspadai dan Cegah Sejak Dini

Salah satu cara yang bisa Anda lakukan untuk mencegah serangan stroke, yaitu dengan menghindari kebiasaan sehari-hari yang bisa menjadi penyebab penyakit stroke.

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari Healthline pada 3 Januari 2021, berikut kebiasaan sehari-hari yang bisa menjadi penyebab Anda terkena penyakit stroke.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah