6 Kebiasaan Buruk yang Membuat Jerawat Betah di Wajah, Sebaiknya Hindari

- 12 Januari 2021, 21:15 WIB
Ilustrasi kebiasaan pemicu bekas jerawat sulit hilang.
Ilustrasi kebiasaan pemicu bekas jerawat sulit hilang. /Picabay/Kjerstin_Michaela

Baca Juga: Tanda-tanda Asam Lambung Memburuk, Jangan Sampai Diabaikan

Jangan melihat di kaca pembesar dan mengorek setiap pori pada kulit wajah. Kebiasaan ini juga akan membuatmu kehilangan kepercyaan diri.

5. Menggunakan handuk mandi untuk wajah

Jika kamu terlalu sering memakai handuk mandi untuk wajah, kulit bisa menjadi iritasi, sensitif, dan rentan terhadap infeksi bakteri yang semuanya bisa menyebabkan bekas jerawat.

Sebaiknya gunakan lap khusus untuk wajah yang berbahan lembut dan nyaman di kulit wajah.

Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Laki-Laki Lahir di Bulan November, Modern dan Bermakna Baik

6. Sering memakai riasan tebal

Memang menggoda untuk menutupi noda dengan mengoleskan alas bedak dan menutupinya, tetapi dapat mengiritasi kulit dan memperparah bekas jerawat.

Itulah 6 kebiasaan yang menyebabkan bekas jerawat tidak mau hilang.

Untuk kamu yang mau bekas noda menghilang dari wajah, tinggalkan kebiasaan ini. Tetap jaga kesehatan dan tetaplah jadi cantik.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah