Pantangan Wanita, Kebiasaan ini Sebabkan Penyesalan Sebelum Tua

- 13 Januari 2021, 21:58 WIB
Menjadi tua dan memiliki penyakit kronis sebelum masa tua menjadi ketakutan bagi setiap wanita, dan hal ini bisa terjadi karena kebiasaan setiap hari.*
Menjadi tua dan memiliki penyakit kronis sebelum masa tua menjadi ketakutan bagi setiap wanita, dan hal ini bisa terjadi karena kebiasaan setiap hari.* /Pexels/T/

Tak hanya itu, sering begadang juga menimbulkan beragam risiko penyakit berbahaya seperti serangan jantung secara tiba-tiba hingga gagal ginjal.

Baca Juga: 4 Makanan untuk Kesehatan Paru-paru, Salah Satunya Ikan Teri

Diet ekstra

Diet eskstra dengan mengurangi segala asupan makanan dan minuman pada tubuh akan mempercepat proses penuaan dini.

Tak hanya itu, beberapa penelitian juga menunjukkan bahwa mengonsumsi makanan tinggi gula dan karbohidrat olahan dapat merusak kulit Anda seiring waktu.

Hal ini sering terjadi saat orang-orang sedang melakukan diet, alih-alih sehat hal ini justru bisa membunuh perlahan.

Menurut beberapa penelitian diet ketat juga dapat menimbulkan beragam penyakit pada lambung seperti maag, menigkatnya kadar asam lambung hingga kerusakan dinding lambung.

Jika dibiarkan secara terus-menerus hal ini akan memicu terjadinya kanker lambung.

Bagaimana?

Akankah Anda akan menjadikan diet sebagai pantangan Anda?

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah