5 Jenis Ikan Terbaik untuk Penderita Diabetes, Salah Satunya Ikan Nila

- 15 Januari 2021, 11:00 WIB
Jenis Ikan Terbaik Untuk Penderita Diabetes.
Jenis Ikan Terbaik Untuk Penderita Diabetes. /Pixabay/

RINGTIMES BANYUWANGI – Penting bagi penderita diabetes untuk memperhatikan pola makannya. Kaya akan nutrisi, ada beberapa jenis ikan terbaik untuk penderita diabetes.

Ikan merupakan salah makanan laut yang kaya akan protein, lemak sehat, serta beberapa vitamin dan nutrisi.

Tidak hanya bagus untuk dikonsumsi penderita diabetes, ikan tertentu juga membantu menjaga kesehatan jantung.

Baca Juga: Tanggal Gajian Tiba, Shopee Gajian Sale Punya Promo Spesial buat Kamu!

Baca Juga: 5 Rekomendasi Merk Susu Terbaik untuk Penderita Diabetes, Cek Apa Saja

Selain itu, kandungan asam lemak Omega-3 dalam ikan dapat mengontrol kadar kolesterol dan trigliserida.

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari Diabetesselfcaring.com, Jumat, 15 Januari 2021, berikut beberapa jenis ikan terbaik untuk penderita diabetes.

1. Ikan nila

Ikan nila adalah salah satu jenis ikan terbaik untuk penderita diabetes, dan sering direkomendasikan.

Hal ini karena ikan nila mengandung protein yang tinggi, serta memiliki lemak jenuh yang rendah.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: diabetesselfcaring.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x