3 Obat Alami untuk Penderita Batu Ginjal, Coba Olah Kemangi dan Cuka Apel

- 20 Januari 2021, 07:45 WIB
Obat alami untuk penderita batu ginjal.
Obat alami untuk penderita batu ginjal. /Pixabay.com/

Kemangi juga kaya akan kandungan antioksidan dan agen anti-inflamasi yang biasa digunakan sebagai obat alami yang dapat membantu menjaga kesehatan ginjal.

Baca Juga: 5 Tanda Anda Miliki Batu Ginjal di Tubuh, Waspadai Urin Berwarna Keruh dan Bau

Penderita batu ginjal bisa mengolah daun kemangi segar atau kering untuk membuat teh dan minum beberapa cangkir per hari sebagai obat alami untuk menghancurkan batu ginjal.

Akan tetapi, penderita batu ginjal tidak dianjurkan untuk menggunakan obat alami ini sebagai pengobatan selama lebih dari 6 minggu sekaligus.

3. Cuka Apel

Cuka apel juga termasuk jenis obat alami untuk penderita batu ginjal karena mengandung asam asetat cukup tinggi.

Baca Juga: Cara Mencegah Batu Ginjal di Usia Muda, Coba Makan Kentang dan Lemon

Asam asetat yang ada pada cuka apel, bisa menjadi obat alami untuk membantu menghancurkan dan mengeluarkan batu ginjal.

Selain itu, cula apel juga bisa digunakan sebagai obat alami untuk mencegah pembentukan batu ginjal baru dan bisa membersihkan ginjal.

Sebuah studi laboratorium menemukan bahwa cuka apel efektif sebagai obat alami dalam membantu mengurangi pembentukan batu ginjal, meskipun diperlukan lebih banyak penelitian.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah