Resep Tahu Cheetos, Ide Usaha Kekinian dengan Sedikit Pesaing

- 24 Januari 2021, 08:30 WIB
Resep tahu cheetos.
Resep tahu cheetos. /Pixabay/PDPics/
  • 120 gram tahu
  • Tepung maizena
  • Kaldu bubuk
  • Baking powder
  • Minyak

Baca Juga: Resep Pisang Roll Crispy, Cocok untuk Ide Bisnis

Cara membuat:

1. Siapkan bahan-bahan, masukan 120 gram tahu terlebih dahulu ke plastik besar, lalu masukkan 4 sdm tepung maizena, masukan 1 sdm kaldu bubuk, masukan 1/2 sdm baking powder

2. Campur semua bahan ke dalam plastik sambil dihancurkan menggunakan tangan sampai adonan halus

3. Jika sudah tercampur rata ikat plastik adonan tahu, lalu gunting sedikit ujung bawah plastik

Baca Juga: Resep Kari Telur dan Ketang, Menu Sehat Kaya Nutrisi

4. Siapkan teflon, tuang minyak dengan ukuran cukup banyak, tunggu hingga panas

5. Mulai menggoreng tahu cheetos dengan cara tekan plastik adonan tahu. Tekan hingga adonan keluar dengan ukuran agak memanjang dan ulangi langkah ini sampai adonan habis

6. Goreng tahu cheetos hingga kuning dan jangan lupa dibolak-balik

7. Angkat dan tiriskan tahu cheetos yang sudah matang, jika sudah dingin bisa langsung disajikan. Anda juga bisa menambahkan aneka bumbu sesuai keinginan anda.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah