10 Rekomendasi Perabot Rumah Tangga, Pengantin Baru Wajib Punya

- 7 Februari 2021, 13:00 WIB
 ilustrasi perabot rumah tangga yang harus dimiliki pengantin baru
ilustrasi perabot rumah tangga yang harus dimiliki pengantin baru /Pixabay/congerdesign/

RINGTIMES BANYUWANGI – Bagi anda yang merupakan pasangan yang baru menikah, dan memiliki plan untuk tinggal dirumah sendiri. Ada beberapa hal yang tentunya perlu dipersiapkan.

Salah satu hal yang perlu dipersiapkan diantaranya, perabot rumah tangga. Pada dasarnya, perabot rumah tangga yang dibutuhkan oleh pasutri baru tidak terlalu banyak. Perabot yang dibutuhkan hanya beberapa perabot yang utama.

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari kanal Youtube Iqbal Hariadi pada 7 Februari 2021, berikut rekomendasi perabot yang wajib pengantin baru punya.

1. Kasur

Barang utama yang wajib dimiliki pengantin baru adalah kasur. Karena kasur merupakan perabot yang sangat dibutuhkan, untuk tidur dan sekedar melepas lelah.

2. Lemari

Lemari sangat dibutuhkan sebagai wadah untuk berbagai barang, dan pakaian.

Baca Juga: Tips Mendesain Kamar Mandi Minimalis Pakai Perabot Multifungsi

3. Kulkas

Perabot selanjutnya, yang dibutuhkan oleh banyak orang adalah, kulkas. Karena kulkas dapat bermanfaat untuk menyimpan berbagai bahan masakan.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x