Mencegah Asam Lambung Kumat, Konsumsi Blewah dan 9 Makanan Berikut

- 20 Februari 2021, 12:15 WIB
Mencegah Asam Lambung Kumat, Konsumsi Blewah dan 9 Makanan Berikut
Mencegah Asam Lambung Kumat, Konsumsi Blewah dan 9 Makanan Berikut /pexels/

RINGTIMES BANYUWANGI – Salah satu cara untuk mencegah asam lambung kumat adalah dengan mengubah pola makan.

Mengingat bahwa asam lambung disebabkan oleh beberapa faktor, seperti pola makan yang tidak tepat, makanan kaya asam, kurang tidur, dan sebagainya.

Makanan pedas, cokelat, gorengan, soda, keju, jeruk, kafein, dan teh adalah sejumlah makanan dan minuman yang menyebabkan refluks asam.

Baca Juga: Bukan Belanjaan, Kotak-kotak Oranye Ini Berisi Bantuan untuk Korban Banjir di Subang dan Karawang

Jika anda menderita asam lambung, maka sebisa mungkin hindari makanan dan minuman tersebut. Namun, terdapat beberapa makanan yang secara alami dapat mencegah asam lambung kumat.

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari laman Boldsky.com, Sabtu 20 Februari 2021, berikut makanan untuk mencegah asam lambung kumat.

1. Jahe

Jahe adalah satu herbal yang memiliki sifat antiinflamami. Selain itu, jahe memiliki kemampuan pencernaan yang membuatnya sehat untuk mengobati asam lambung dan mencegahnya kambuh.

Baca Juga: Obat Alami untuk Membersihkan Ginjal dari Racun, Cukup Minum Wedang Sereh

Halaman:

Editor: Lilia Sari

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x