7 Manfaat Bangun Pagi bagi Kesehatan, Mencegah Pikun dan Penyakit Berbahaya

- 1 Maret 2021, 22:00 WIB
manfaat bangun pagi bagi kesehatan tubuh manusia.
manfaat bangun pagi bagi kesehatan tubuh manusia. /Pexels/

2. Mencegah penyakit berbahaya pada paru-paru

Pada pagi hari udara masih mengandung zat ozon yang mengandung oksigen yang bagus untuk tubuh.

Udara pagi ini bagus untuk pernafasan karena cukup bersih dan belum terkena polusi.

Apabila paru-paru menghirup udara bersih, hal itu akan membuat paru-paru sehat dan mencegah penyakit berbahaya.

Berbeda jika yang dihirup adalah uadara yang mengandung polusi, maka akan mengotori paru-paru dan menimbulkan penyakit berbahaya.

Baca Juga: 5 Perbuatan yang Menjadikan Sholat Sia-Sia, Nomer 4 Paling Sering Dilakukan

3. Mencegah stress

Suasana pagi yang segar, sejuk dan tenang membuat suasana hati lebih baik.

Sebuah penelitian juga mengatakan bahwa bangun pagi jauh lebih sehat dan memperbaiki mood.

4. Meningkatkan data ingat

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x