7 Kebiasaan Buruk yang Membuatmu Dibenci Orang Lain

- 9 Maret 2021, 12:15 WIB
Ilustrasi Kebiasaan buruk membuatmu dibenci orang
Ilustrasi Kebiasaan buruk membuatmu dibenci orang /Pexels

 Baca Juga: 5 Cara Ampuh Mencegah Timbulnya Batu Ginjal

2. Kebanyakan Posting di Media Sosial

Sering posting di media sosial memang penting untuk mengaktualisasikan diri dan bisa posting sesuatu yang bermanfaat sehingga orang lain dapat membacanya.

Tetapi, terkadang seseorang berlebihan dalam menggunakan media sosial, seperti makan di-posting, berangkat ke kampus membawa mobil di-posting, menunjukkan barang belanja di-posting.

3. Humble Bragging

Seseorang pura-pura curhat punya banyak masalah atau punya banyak kekurangan tetapi sebenarnya sedang menyombongkan diri sendiri.

Contoh seperti, memposting caption atau menunjukkan foto di Instagram dengan menunjukkan gambar meja berantakan tetapi ada MacBook dan Iphone terbaru yang baru dibeli.

 Baca Juga: 5 Kebiasaan yang Harus Ditinggalkan Agar Hidup Lebih Baik dan Bahagia

4. Pemurung dan Meratapi Kesedihan

Saat kehilangan sesuatu pasti sedih dan wajar, tetapi jika anda susah move on dan murung bisa membuat teman atau orang sekitar capek menanggapi dan mengasih saran.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah