4 Penyakit Tanda Ajal Sudah Dekat, Waspada Warna Kencing Seperti Ini

- 12 Maret 2021, 20:00 WIB
Ilustrasi kematian
Ilustrasi kematian /LMoonlight/pixabay.com/LMoonlight

RINGTIMES BANYUWANGI – Ajal atau kematian merupakan hal yang akan datang meskipun banyak ditakuti oleh manusia. Setiap makhluk yang bernyawa pasti akan menemui ajalnya.

Sama halnya dengan jodoh dan rezeki, kematian manusia sudah digariskan oleh Tuhan. Bahkan ketika ajal datang, manusia tak bisa mengelak ketika kematian itu datang.

Sering ditemui jika ajal datang secara tiba-tiba tanpa dibayangkan sebelumnya. Namun nyatanya, ada beberapa tanda-tanda ajal yang dekat pada orang-orang yang memiliki penyakit.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dan kemudian dikutip Ringtimesbanyuwangi.com dari situs Mommyasia, berikut 5 penyakit sebagai penanda ajal sudah dekat.

1. Nafsu Makan Berkurang

Disebutkan jika ajal yang dkeat akan ditandai dengan nafsu makan yang berkurang Saat hal itu terjadi, disebutkan jika orang yang berpenyakit bisa meninggal.

Artikel ini sudah diterbitkan sebelumnya di Tasikmalaya.Pikiran-Rakyat.com dengan judul Perlu Diketahui, 5 Kondisi Kesehatan yang Dipercaya Jadi Pertanda Ajal Sudah Dekat

Nafsu makan yang menurun menjadi tanda ajal sudah dekat yang mengindikasikan penurunana kinerja tubuh manusia. Mereka akan berhenti untuk makan atau menurunkan keinginannya dalam makan berangsur-angsur.

2. Tanda Vital Mulai Berubah

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: Tasikmalaya.Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x