5 Cara Ampuh Menurunkan Asam Urat Alami dan Cepat

- 15 Maret 2021, 10:00 WIB
Ilustrasi cara me menurunkan asam urat .*
Ilustrasi cara me menurunkan asam urat .* /Pixabay/Peggy_Marco

RINGTIMES BANYUWANGI - Konsumsi makanan yang mengandung tinggi purin bisa meningkatkan kadar asam urat dalam tubuh.

Akibatnya, sendi akan terasa nyeri. Selain minum obat, asam urat bisa dikontrol secara alami dengan perubahan pola makan.

Purin dapat secara alami ditemukan dalam berbagai makanan. Ketika tubuh Anda mencerna purin dapat menghasilkan asam urat sebagai produk limbah.

Secara normal, asam urat seharusnya dapat dihilangkan dari aliran darah ke ginjal dan kemudian dikeluarkan dari tubuh melalui urine.

Namun, ketika terjadi disfungsi ginjal, kelebihan asam urat akan disimpan dalam sendi membentuk kristal asam urat, menyebabkan arthritis menyakitkan yang dikenal dengan istilah gout.

Baca Juga: Penyebab Asam Urat, dan 4 Obat Herbal untuk Mengatasinya

Baca Juga: 6 Kriteria Tanda Sperma yang Bekualitas, Para Pria Wajib Tahu

Jika asam urat menumpuk dalam tubuh, dapat menyebabkan sakit kronis, pembengkakan dan nyeri di bagian sendi.

Berikut adalah cara alami menurunkan asam urat dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari YouTube Medis Vids pada 15 Maret 2021.

1. Minum banyak air putih

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x