4 Tanaman yang Bermanfaat Bagi Kecantikan Kulit dan Kesehatan Rambut

- 15 Maret 2021, 13:30 WIB
Ilustrasi tanaman untuk mengatasi masalah kulit dan rambut
Ilustrasi tanaman untuk mengatasi masalah kulit dan rambut /Unsplash/Noah Buscher//

RINGTIMES BANYUWANGI – Alam terlah memberi beribu jenis spesies tanaman yang bermanfaat bagi tubuh, terutama bagi kulit.

Saat ini banyak bermunculan produk perawatan yang dipercaya memiliki bahan organik. Namun, meracik sendiri perawatan kulit dengan memanfaatkan tanaman-tanaman sangatlah seru dan aman.

Tanaman ini diracik dan dapat dibuat dengan berbagi bentuk, seperti sabun, bubuk, pasta, minyak, dan sebagainya.

Tanaman-tanaman ini juga memiliki khasiat yang efektif untuk mengurangi masalah-masalah pada kulit, seperti jerawat, kulit berminyak, pori-pori besar, kulit kusam, dan sebagainya.

Baca Juga: 10 Ciri Anda Terserang Kolestrol Tingga yang Harus Diwaspadai

Baca Juga: Gangguan Tidur Sebabkan Penyakit Stroke, Jangan Lagi Sering Begadang

Dilansir oleh Ringtimesbanyuwangi.com melalui laman Bold Sky pada 15 Maret 2021, berikut tanaman-tanaman yang dipercaya dapat membuat kulit lebih ternutrisi.

1. Tea tree

Tea Tree merupakan salah satu tanaman yang biasa menjadi campuran dalam produk kecantikan atau skin care.

Tea tree terbukti dapat mengobati infeksi jerawat. Saat ini jerawat mejadi salah satu masalah besar yang sangat dihindari oleh banyak wanita.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Bold Sky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x