7 Gejala Anda Miliki Batu Ginjal, Jangan Dianggap Sepele

- 19 Maret 2021, 09:30 WIB
Jangan dianggap sepele! Berikut 7 gejala Anda miliki batu ginjal di dalam tubuh, segera waspadai sebelum semakin membesar dan parah
Jangan dianggap sepele! Berikut 7 gejala Anda miliki batu ginjal di dalam tubuh, segera waspadai sebelum semakin membesar dan parah /Pixabay

Meski beberapa gejala batu ginjal ini tak terlihat jelas dengan mata telanjang, tetapi dapat terasa ketika sudah semakin membesar dan parah, kondisi ini sangat membahayakan bagi kesehatan tubuh.

Adanya batu ginjal dalam tubuh juga bisa mengganggu kinerja ginjal dalam menyaring limbah dan racun.

Bahkan batu ginjal yang dibiarkan tanpa adanya pengobatan apapun bisa menjadi pemicu terjangkitnya penyakit berbahaya dan kerusakan pada ginjal.

Selain itu, ada banyak hal yang menjadi penyebab pembentukan batu ginjal ini, seperti berat badan yang berlebih, kurangnya minum air putih, atau bahkan menjadi efek samping dari operasi organ pencernaan sebelumnya.

Sebaiknya, segera waspadai dan jangan dianggap sepele gejala batu ginjal yang sedang menyerang Anda.

Baca Juga: 5 Obat Menurunkan Asam Lambung dari Bahan Alami

Baca Juga: Asam Lambung Kambuh? Segera Redakan dengan 4 Obat Herbal Ini

Dikutip Ringtimesbanyuwangi.com dari Healthline pada 19 Maret 2021, berikut gejala Anda miliki batu ginjal dalam tubuh, jangan dianggap sepele.

1. Timbulnya gejala urinary colic. Gejala ini ditandai dengan adanya rasa sakit yang tidak tertahannkan di daerah bagian samping belakang (flank) sampai perut bawah.

2. Timbulnya rasa sakit dan sering merasa pegal pada bagian paha, pinggang, selangkangan, dan kemaluan.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x