7 Cara Mengatasi Flu Secara Alami, Dijamin Manjur

- 20 Maret 2021, 11:45 WIB
Ilustrasi cara mengatasi flu
Ilustrasi cara mengatasi flu /Pexels/Andrea Piacquadio

RINGTIMES BANYUWANGI – Tidak semua orang menyukai pengobatan secara kimia. Banyak juga yang menyukai cara tradisional dengan bahan alami untuk menyembuhkan penyakit.

Beberapa penyakit seperti flu umumnya terjadi ketika perubahan cuaca. Selain karena perubahan cuaca, flu juga bisa disebabkan karena alergi, udara yang kering, dan kekurangan cairan dalam tubuh.

Aktivitas yang padat membuat asupan cairan dalam tubuh mengalami kekurangan. Padahal cairan tubuh sangat penting untuk membuat tubuh lebih kuat dan area pernafasan lebih lembab.

Ketika area nafas kering maka rentang kena flu maupun batuk berdahak.

Baca Juga: Buah Sirsak bisa Obati Nyeri dan Flu, Serta Penyakit Parah Lainnya

Baca Juga: 5 Jenis Obat Flu Ala Rumahan yang Meredakan dengan Cepat

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari Kanal Youtube Hallo Apoteker pada 20 Maret 2020, berikut adalah cara mengatasi flu tanpa menggunakan obat.

1. Minum Air putih Sebanyak Delapan Gelas Setiap Harinya

Minum air putih sangatlah penting untuk memenuhi cairan dalam tubuh. Biasakan untuk meminumnya sebanyak delapan gelas setiap harinya.

Bisa diminum ketika pagi hari sebanyak dua atau tiga gelas, kemudian waktu makan siang sebanyak dua gelas dan sisanya malam hari secara berkala agar flu bisa cepat sembuh.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x