Wanita Usia 40 Tahun ke Atas, Hindari Konsumsi 5 Makanan Berikut

- 3 April 2021, 07:45 WIB
Sosis/ Makanan yang tidak boleh dikonsumsi wanita usia 40 tahun ke atas
Sosis/ Makanan yang tidak boleh dikonsumsi wanita usia 40 tahun ke atas /Pixabay.com/congerdesign/.*/Pixabay.com/congerdesign

RINGTIMES BANYUWANGI – Seiring bertambahnya usia, pola makan perlu diperhatikan. Berikut beberapa makanan yang tidak boleh dikonsumsi wanita usia 40 tahun ke atas.

Beberapa makanan yang harus dihindari ini bisa memicu berbagai masalah kesehatan, terutama saat berusia lanjut.

Agar tubuh tetap bugar di usia tua, anda perlu memperhatikan makanan atau minuman mana yang boleh dan tidak boleh dikonsumsi.

Baca Juga: Sebut Pemerintah Tutup Mata dan Telinga, Amien Rais: Demokrasi Kita Ini Makin Rusak

Lantas, makanan atau minuman apa saja yang harus dihindari wanita usia 40 tahun ke atas?

1. Kopi

Bukan berarti anda tidak boleh minum kopi sama sekali. Kopi bisa dikonsumsi asalkan dalam porsi yang pas atau tidak berlebihan.

Jika ingin mengonsumsi kopi, usahakan tidak lebih dari empat cangkir. Kopi memang kaya akan antioksidan, yang daat meredakan kegugupan, dan memperbaiki kualitas tidur.

Baca Juga: Usia 40 Tahun ke Atas Dilarang Lakukan 8 Kebiasaan Ini, Bisa Sebabkan Serangan Jantung

Halaman:

Editor: Lilia Sari

Sumber: tasikmalaya.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x