5 Tanda Anda Miliki Batu Ginjal pada Tubuh, Jangan Dianggap Sepele

- 7 April 2021, 09:45 WIB
Berikut 5 tanda Anda miliki batu ginjal pada tubuh, salah satunya nyeri di punggung
Berikut 5 tanda Anda miliki batu ginjal pada tubuh, salah satunya nyeri di punggung /Pexels.com/Karolina Grabowska

Baca Juga: 3 Minuman Berbahaya bagi Penderita Asam Lambung, Jangan Dikonsumsi

Baca Juga: Atasi Asam Lambung Naik dan Maag Kronis, Segera Konsumsi 4 Obat Herbal Ini

Bahkan mungkin keinginan untuk buang air kecil akibat batu ginjal ini terjadi sepanjang malam saat Anda tidur.

4. Darah dalam Urin

Salah satu tanda yang tak boleh Anda sepelekan bila miliki batu ginjal di tubuh yaitu menemukan darah di dalam urin.

Sebaiknya segera periksakan diri Anda ke dokter bila warna urin Anda bervariatif dari merah muda hingga cokelat.

Baca Juga: 6 Tanda Asam Lambung Naik Semakin Parah, Segera Waspadai

Baca Juga: Agar Asam Lambung Tak Gampang Kumat, Hindari 5 Makanan Ini

5. Urin Berwarna Keruh dan Bau

Lebih lanjut, tanda Anda miliki batu ginjal di tubuh lainnya yaitu urin berwarna keruh dan berbau tajam.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x