Ciri-ciri Anak Memiliki IQ Tinggi, Pintar Bermain Musik

- 24 April 2021, 20:44 WIB
Anak dengan IQ yang tinggi memiliki karakter yang berbeda dengan rata-rata anak seusianya. Intip ciri-cirinya berikut ini.
Anak dengan IQ yang tinggi memiliki karakter yang berbeda dengan rata-rata anak seusianya. Intip ciri-cirinya berikut ini. / Pixabay / Gilmanshin/

2. Penasaran yang Tinggi

Anak yang memiliki IQ tinggi memiliki sifat yang haus akan informasi dan ingin mempelajari sesuatu yang baru. Biasanya mereka akan memiliki segudang pertanyaan jika melihat sesuatu yang baru baginya.

Baca Juga: 5 Makanan yang Tidak Boleh Dipanaskan Kembali untuk Santap Sahur, Bisa Beracun

Apabila mereka menemukan hal-hal baru, maka mereka akan banyak berfikir tentang hal tersebut dan mencoba menggali informasi dengan bertanya kepada orang disekitarnya.

3. Kemampuan Membaca

Anak dengan IQ tinggi biasanya memiliki kemampuan membaca diatas rata-rata. Kemampuan membacanya akan lebih cepat dibandingkan anak-anak pada umumnya.

Selain itu, anak yang memiliki IQ tinggi akan lebih banyak membaca buku. Hal ini tak lain karena mereka haus akan ilmu baru dan akan mencari jawaban melalui buku.

Baca Juga: Update Terkini Pencarian KRI Nanggala 402: Tim Temukan Serpihan Kapal Selam

4. Suka Melucu

Jangan anggap bahwa melucu adalah perbuatan yang mudah. Membuat orang lain tertawa karena tingkah atau ucapan kita ternyata sangat sulit. Oleh karena itu, jika tidak memiliki kecerdasan maka melucu adalah hal yang mustahil.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah