7 Cara Mempercepat HP Android yang Lemot, Mudah dan Cepat

- 9 Juni 2021, 08:50 WIB
Cara mudah mempercepat HP Android anda yang mulai lemot atau lambat. Ikuti langkah-langkahnya berikut.
Cara mudah mempercepat HP Android anda yang mulai lemot atau lambat. Ikuti langkah-langkahnya berikut. /Pixabay

RINGTIMES BANYUWANGI – Banyak orang dibuat frustasi dengan ponsel yang kinerjanya mulai lambat atau lemot.

Jika anda mengalami masalah ponsel yang lambat, kinerja aplikasi buruk, transisi yang lamban, hingga keyboard bermasalah, ada banyak cara untuk mengatasinya.

Dilansir dari berbagai sumber, Rabu 9 Juni 2021, berikut beberapa cara mempercepat android yang lemot atau lambat.

Baca Juga: Asal-usul Covid-19: Selusin Ilmuan Minta Dilakukan Penyelidikan Lebih Lanjut

Nonaktifkan atau copot aplikasi yang bermasalah dan tidak dibutuhkan

Jika ponsel anda terdapat aplikasi yang sudah tidak dibutuhkan, lebih baik anda menghapusnya ayau ininstall.

Namun, anda bisa menstransfer aplikasi tersebut ke kartu SD jika versi android anda memungkinkan.

Baca Juga: 8 Ciri Fisik Wanita Punya Nafsu Tinggi, Memiliki Banyak Bulu Halus di Tangannya

Batasi proses latar belakang

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x