3 Tips Menjadi Orang Tua yang Bijaksana, Hindari Menyalahkan Anak

- 27 Juni 2021, 06:15 WIB
Menjadi orang tua bukanlah hal yang mudah. Ada banyak hal yang harus terus dipelajari. Berikut tips menjadi orang tua yang bijaksana.
Menjadi orang tua bukanlah hal yang mudah. Ada banyak hal yang harus terus dipelajari. Berikut tips menjadi orang tua yang bijaksana. /pexels

RINGTIMES BANYUWANGI – Menjadi orang tua yang bijaksana terhadap anaknya bukanlah hal yang mudah.

Ada banyak hal yang harus terus dipelajari oleh orang tua supaya menjadi bijaksana, karena hidup adalah seni belajar seumur umur.

Berikut 3 tips menjadi orang tua yang bijaksana, dilansir dari akun TikTok @rensiasanvira pada 26 Juni 2021:

1. Berlatihlah menahan kemarahan

Alangkah tidak bijaksana apabila saat orang tua marah dan melontarkan kata-kata yang buruk kepada anak, ini akan menyakiti hati anak.

Baca Juga: 8 Tips Mengatasi Kepanikan dan Kecemasan Menurut Ahli

2. Hindari menyalahkan anak

Hindari menyalahkan anak atas suatu kejadian. Karena dengan menyalahkan anak itu tidak akan memperbaiki keadaan.

Lebih baik jika mengajak anak untuk mencari solusi bersama, selain dapat meningkatkan daya kreatif juga dapat membantu anak untuk lebih bertanggung jawab.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x