Cara Membuat Akun Zoom di HP Maupun Melalui Website Pakai Laptop

- 27 Juli 2021, 13:55 WIB
Simak panduan dan tata cara membuat akun Zoom melalui website dan handphone secara mudah dan tanpa ribet
Simak panduan dan tata cara membuat akun Zoom melalui website dan handphone secara mudah dan tanpa ribet /Pixabay/Alexandra_Koch

Cara Membuat Aplikasi Zoom Melalui Handphone

1. Unduh aplikasi Zoom Cloud Meetings, Anda dapat menemukannya di Google Play Store dan Apple App Store.

Baca Juga: Cara Membuat Akun Instagram dengan Cepat dan mudah

2. Kemudian buka aplikasi dan ketuk daftar untuk membuat akun gratis.

3. Masukkan tanggal lahir, alamat email, dan nama Anda.

4. Kemudian ketuk lingkaran di sebelah saya setuju dengan persyaratan layanan.

5. Selanjutnya ketuk daftar.

6. Kemudian akan muncul email terkonfirmasi telah dikirim.

7. Lalu ketik oke.

8. Periksa kotak masuk Anda dan buka email dari Zoom.

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Hellotech


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah