3 Cara Meningkatkan Kecerdasan Otak Anak, Simak Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

- 12 Agustus 2021, 10:38 WIB
Inilah cara meningkatkan kecerdasan anak secara islami menurut penjelasan dari Ustadz Adi Hidayat Lc, MA
Inilah cara meningkatkan kecerdasan anak secara islami menurut penjelasan dari Ustadz Adi Hidayat Lc, MA /PIXABAY/Victoria_Borodinova

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak penjelasan dari Ustadz Adi Hidayat Lc, MA mengenai cara meningkatkan kecerdasan otak anak.

Setiap orang tua pasti menginginkan anak mereka menjadi cerdas dan memiliki perilaku yang baik.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, Lc, MA, sebagaimana yang dilansir dari Kanal Youtube Audio Dakwah pada Kamis, 12 Agustus 2021, terdapat cara untuk meningkatkan kecerdasan otak anak secara islami.

Disamping bisa meningkatkan kecerdasan anak, cara ini juga dinilai ampuh membuat mereka memiliki budi pekerti yang baik.

Inilah cara untuk meningkatkan kecerdasan otak anak menurut penjelasan dari Ustadz Adi Hidayat Lc, MA.

Baca Juga: Anak Menikah Diam-diam? Begini Cara Menyikapinya Menurut Buya Yahya

1. Luruskan Niat

Orang tua sebaiknya meluruskan niat ketika menyekolahkan anak.

Meluruskan niat maksudnya adalah niat menyekolahkan anak agar mendapat ridho dari Allah SWT.

Ketika orang tua mencari ridho Allah, maka mereka akan mencari sekolah yang baik yang mengajarkan ilmu agama di dalamnya.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x