Cara Membuat Aglonema Rimbun, Cukup Pakai Cangkang Telur dan Kulit Bawang

- 11 September 2021, 16:45 WIB
Simak cara membuat aglonema rimbun dan subur. Cukup pakai cangkang telur, kulit bawang merah atau putih, dan air cucian beras.
Simak cara membuat aglonema rimbun dan subur. Cukup pakai cangkang telur, kulit bawang merah atau putih, dan air cucian beras. /PEXELS.COM

RINGTIMES BANYUWANGI ­– Pecinta aglonema pasti ingin tanamannya tumbuh subur dan rimbun. Ada cara mudah yang bisa dilakukan hanya menggunakan cangkang telur dan kulit bawang.

Tanaman aglonema dikenal dengan bentuk serta warna daunnya yang beraneka ragam, sehingga memiliki daya tarik tertentu.

Daun aglonema biasanya berbentuk bulat hingga lonjong, dan memiliki warna seperti merah, putih, hijau, hingga merah muda.

Cara membuat aglonema rimbun sangatlah mudah. Dilansir dari kanal Yotube hobi bunga pada 10 September 2021, berikut bahan-bahan yang perlu disiapkan terlebih dahulu.

Baca Juga: Cara Membuat Aglonema Berwarna Cerah dan Kinclong, Cukup Pakai Sabun Cuci Piring

1. Kulit bawang. Bisa menggunakan kulit bawang putih atau merah atau dicampur

2. Cangkang telur atau kulit telur

3. Air cucian beras 2 liter

Berikut cara atau langkah-langkah membuatnya.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x