Rahasia Bougenville Berbunga Rimbun, Pakai Satu Sendok Pupuk Sederhana

- 27 September 2021, 12:45 WIB
cara mudah membuat tanaman bougenville berbunga rimbun.
cara mudah membuat tanaman bougenville berbunga rimbun. /Pixabay/Peggychoucair/

Baca Juga: Cara Menanam Pucuk Bougenville, Kecil Mungil Sudah Bisa Berbunga

Apabila penggunan pupuk ini tidak tepat, maka bisa merusak tanaman karena sifat kimia yang terdapat di dalamnya.

Kerusakan yang bisa terjadi adalah bougenville menjadi layu, gosong, terbakar, dan mati.

Cara menggunakan pupuk phonska untuk bougenville adalah, pertama siapkan satu liter air bebas kaporit.

Anda bisa menggunakan air sumur maupun air hujan.

Baca Juga: 5 Tanaman Hias Alocasia yang Paling Diburu karena Kecantikannya

Kedua, campurkan setengah sendok makan micin. Micin dapat membantu menyeimbangkan kandungan kimia pada pupuk phonska sesuai kebutuhan tanaman bougenville.

Kemudian tambahkan satu sendok pupuk phonska. Pupuk phonska juga memiliki kandungan NPK.

Aduk hingga merata dan larut dalam air. Jika tanaman bougenville Anda ditanaman di pot besar, maka gunakan semua larutan tadi untuk menyiramnya.

Jika pada pot kecil, maka gunakan setengah dari larutan air tadi.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x