Cara Membungakan Adenium atau Bunga Kamboja dengan Cepat, Lakukan Stres Air

- 10 Oktober 2021, 10:19 WIB
Berikut cara membungakan tanaman Adenium atau bunga kamboja dengan cepat, cara ini juga sekaligus melebatkan bunga. Simak selengkapnya
Berikut cara membungakan tanaman Adenium atau bunga kamboja dengan cepat, cara ini juga sekaligus melebatkan bunga. Simak selengkapnya /Pixabay/Noelia Secret/


RINGTIMES BANYUWANGI - Simak cara membungakan tanaman hias Adenium dengan cepat, salah satunya dengan melalukan stres air.

Adenium atau lebih sering disebut bunga kamboja merupakan tanaman hias yang perawatannya relatif mudah.

Meski begitu, terkadang beberapa masalah justru muncul dari proses pertumbuhannya. Misal, bunga yang tidak kunjung muncul padahal sudah setinggi 25-30 cm.

Baca Juga: Cara agar Bunga Kamboja atau Adenium Cepat Berbunga Lebat, Beri Larutan Ini

Anda tidak perlu khawatir, berikut adalah cara membungakan tanaman hias Adenium sekaligus melebatkannya dilansir dari kanal Yotube Jampang Suket pada Sabtu, 9 Oktober 2021.

Caranya adalah dengan melakukan stres air dan memberinya pupuk npk putih.

Stres air efektif dilakukam sebab tanaman hias ini merupakan jenis tanaman yang menyukai kering. 

Baca Juga: Cara Membuat Adenium atau Bunga Kamboja Menjadi Rimbun, Gunakan Tusuk Gigi

Meski demikian, stres air tidak diperbolehkan untuk dilakukan terus menerus.

Stres air dan pemupukan dilakukan secara berkala dalam setiap minggu.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x