5 Rekomendasi Tanaman Hias Penghasil Oksigen, Penyerap Polutan Terbaik

- 16 Oktober 2021, 19:10 WIB
Berikut ini adalah 5 rekomendasi tanaman hias yang mampu menyerap polutan berbahaya serta menghasilkan banyak oksigen
Berikut ini adalah 5 rekomendasi tanaman hias yang mampu menyerap polutan berbahaya serta menghasilkan banyak oksigen /pixabay/

4. Peace Lily

Tanaman dengan daun berwarna hijau dan bunga lily yang cantik sebagai daya tariknya ini memang sangat cocok dijadikan tanaman hias untuk menghiasi rumah.

Tanaman ini juga sangat mudah untuk dirawat karena hanya perlu menyiramnya sekitar 2 kali seminggu tanaman ini tidak akan mati.

Tanaman ini juga merupakan salah satu tanaman hias penghasil oksigen yang sanngat baik dan penyerap polutan berbahaya yang akan membuat udara menjadi lebih segar.

 Baca Juga: Tanaman Hias Penyerap Debu, Bikin Rumah Sehat dan Segar

5. Kuping Gajah

Tanaman dengan daun yang lebar serta besar ini merupakan salah satu penghasil oksigen terbaik yang akan membuat udara di sekitar rumah menjadi sangat segar.

Tanaman ini juga sangat populer bagi para pecinta tanaman hias dan merupakan tanaman yang sangat sering dijumpai di area pekarangan rumah seseorang.

Tanaman ini sangat cocok jika diletakkan di area pekarangan rumah maupun di halaman rumah yang akan menghasilkan udara segar dan bersih bagi kita.

Itulah 5 rekomendasi tanaman hias yang memiliki fungsi menyerap polutan yang berbahaya serta penghasil oksigen yang sangat segar bagi kita.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah