4 Bahan Alami untuk Mengusir Tikus di Rumah Anda, Kulit Durian Salah Satunya

- 30 Oktober 2021, 21:15 WIB
Berikut ini bahan-bahan alami untuk mengusir tikus yang berkeliaran di rumah, bisa menggunakan bahan sisa seperti kulit durian
Berikut ini bahan-bahan alami untuk mengusir tikus yang berkeliaran di rumah, bisa menggunakan bahan sisa seperti kulit durian /Pexels.com/DSD

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak beberapa bahan alami untuk mengusir tikus yang berkeliaran di rumah Anda.

Tikus adalah salah satu hewan pengganggu yang sering berkeliaran di rumah dan juga dapat menyebarkan penyakit.

Sehingga dibutuhkan cara untuk mengusir tikus, salah satunya dengan menggunakan bahan alami.

Berikut ini beberapa bahan alami yang ampuh mengusir tikus di rumah Anda, sebagaimana dilansir dari berbagai sumber pada Sabtu, 30 Oktober 2021.

Baca Juga: 5 Jenis Tanaman Pengusir Tikus, Ada Rambutan sampai Cabe Rawit

1. Kulit jengkol

Siapa sangka ternyata kulit jengkol termasuk bahan alami untuk mengusir tikus di rumah.

Hal ini karena jengkol mengeluarkan bau khas yang menyengat dan kebanyakan tidak disukai manusia dan juga hewan.

Aroma yang dikeluarkan kulit jengkol dapat membuat tikus kabur dari rumah Anda.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x